4 Cara Menghubungi CS atau Call Center MNC Play Pusat (24 JAM)
Salah satu layanan
penyedia jaringan fiber optic yang sangat terpercaya dan sudah banyak
pelangganya adalah MNC Play, mungkin Sobat adalah salah satu dari ribuan
pelanggan dari MNC Play. Perusahaan yang bertepatan di kantor Sirih, Menteng,
Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta ini tidak hanya menyediakan
jaringan internet berkecapatan tinggi namun MNC Play memiliki layanan unggulan
seperti TV kabel dengan lebih dari 160 saluran berkualitas (HD). Selain itu, perusahaan
anakan MNC Grup ini memberikan beruapa layanan interactive new media yang
berguna untuk mengontrol CCTV, mengatur pencahaya-an di rumah, dan juga sistem
keamanan rumah. Layanan lainya seperti sambungan telepon rendah biaya.
CS MNC Play |
Sayangnya terkadang jaringan
kabel fiber optic milik MNC Play tidak selalu berfungsi dengan maksimal, banyak
juga pelanggan-pelanggan MNC Play yang mengeluhkan pelayanan dan fasilitas yang
kurang maksimal. Contoh beberapa komplain ataupun keluhan dari pelanggan yang
sudah Serbacaramudah.com temui seperti :
1. Jaringan yang sering
loss
2. Kecepatan internet
selalu drop tanpa ada informasi
3. Internet dari MNC Play
sering gangguan
4. Sudah melakukan
pembayaran namun Internet belum tersambung
5. Wifi selalu mati dan
tidak tersambung. Dll
Masalah diatas
sebanarnya sangat umum di temui dan bukan hanya MNC Play saja. Namun semua
pelanggan jaringan internet pasti memiliki permasalah yang sama. Nah kali ini
Serbacaramudah.com akan memberikan informasi mengenai cara bagaimana untuk
menghubungi CS MNC Play jika ada masalah seperti di atas.
Ada
4 Cara untuk menghubungi MNC Play, apa saja itu?
Jika memiliki keluhan
ataupun saran dan kritik, Sobat bisa menghubungi CS MNC Play di kantor cabang
ataupun di kantor pusatanya.
1.
Menghubungi dengan Datang Ke Kantor MNC Play
Sobat bisa langsung mengunjungi
Head Office dari MNC Play, bila memang kesulitan untuk menghubungi Cosumer Servicenya.
MNC Tower, Lantai 10, 11,
12A,
Jl. Kebon Sirih No. 17-19, Gondangdia, Jakarta Pusat
Jl. Kebon Sirih No. 17-19, Gondangdia, Jakarta Pusat
Jam kerja : Senin – Jumat
(08.30 – 17.00 WIB)
2.
Mengubungi CS MNC Play Lewat Telepon
Telp : 1500121
Nah cara ini bisa Sobat
coba bila memang Sobat jauh dari kantor pusat, intinya jika ingin menghubungi Costumer
Service MNC Play harus sabra karena Telp yang masuk pasti sangat banyak, dan
layanan ini 24 Jam.
3. Menghubungi MNC Play
dengan Email
Jika Sobat kesulitan
untuk telp CS dari MNC Play, maka hal terakhir adalah dengan cara mengirimkan
email ke Call Centre MNC Play
Email : ccare.mncplay@mncgroup.com
Gunakan dukungan foto sebagai
tanda bukti bila mana Sobat memiliki pesan yang ingin disampaikan, kemungkinan
24 Jam email akan segera di balas.
4. Menghubungi Call
Center MNC Play lewat Sosial Media
Nah ini adalah cara ampuh
bila memang Sobat tidak sabar, Sobat bisa melakukan chat ataupun menyampaikan
komplain lewat Sosial Media milik MNC Play yaitu :
Facebook : @MNCPlayID
Twitter : @MNCPlayID
Instagram : @MNCPlayID
Itulah, cara-cara
yang bisa Sobat tempuh bila mana ada pertanyaan mengenai layanan dan informasi
bahkan bila mana Sobat memiliki komplain bisa Sobat sampaikan melalui Call
Center atau CS dari MNC Play.