Melihat Barcode Wa bagi Anda yang Ingin Menggunakan
Whatsapp Web – Sering kali kita tidak bisa jauh dengan alat komunikasi,
contohnya saja smartphone. Ya dengan smartphone kita dengan mudah menjalankan
aktifitas sehari-hari termasuk dalam hal komunikasi.
Bagi kamu yang sedang menggunakan Whatsapp dan ingin
menggunakan Whatsapp versi Web dan masih bingung cara menggunakanya, berikut
artikel ini memberikan cara bagi Anda untuk melihat barcode yang ada di
whatsapp yang berguna untuk masuk kedalam Whatsapp Web.
Melihat
Barcode Wa untuk Masuk Whatsapp Web
1. Pertama siapkan PC atau laptop, lalu buka browser
favorit Anda, misal browser Chrome atau semisal.
2. Kemudian kunjungi situs whatsapp web dengan browser
tadi yang beralamat : https://web.whatsapp.com
3. Jika sudah masuk WhatsApp versi WEB, maka Anda akan melihat kotak barcode berupa
QR 4. Code. itulah barcode yang akan dipindai dengan Smarphone jika kita ingin
melakukan sinkron WA di 4. Smartphone dan komputer atau laptop Anda.
5. Cara untuk memindainya, buka aplikasi WA Anda, lalu masuk ke opsi
menu titik tiga (bagian pojok kanan paling atas) >> lalu pilih Whatsapp
Web
6. Nantinya akan terbuka kamera yang siap untuk
memindai arahan barcode yang ada di layar PC atau Laptop.
7. Secara otomatis Anda akan masuk ke dalam Whatsapp
Web.
Secara keseluruhan, kata kunci pencarian Melihat
Barcode Wa ini adalah bagi Anda yang masih kebingungan atau masih belum bisa
untuk menggunakan Whatsapp versi Web dengan panduan ini semoga dapat membantu Anda
dalam menggunakan fitur Whatsapp